08 Oktober 2021

Tekan Angka Kriminalitas, Pelda Gunting Zainul Lewati Jalan Pelolosan.

 



[Lampung Utara, Abung Selatan].

Dalam rangka Cipta Keamanan Lingkungan yang Kondusif. Babinsa Koramil 412-09/Abung Selatan bersama Polsek Abung Selatan Berkolaborasi dalam Melaksanakan Patroli Gabungan secara berjenjang, menjelang Acara Pilkades Serentak di Wilayah Kec. Abung Selatan Kab. Lampung Utara. dimulai dari sore hari Hinga malam menjelang dini hari Kamis, 07/10/2021.


Pelda Ginting Zainul mengungkapkan Patroli Keamanan ini bertujuan untuk menekan angka Premanisme dan Kriminalitas yang disinyalir berada pada titik Rawan tempat Pembegalan, Curanmor, dan penadahan barang² terlarang dan lain lain, diseputaran Abung Selatan. Dengan upaya Pelaksanaan Patroli Gabungan ini setidaknya angka Kriminalitas akan segera menurun sampai ke titik terendah, tidak ada lagi Pembegalan, Curanmor dll."Tegas Pelda Ginting".


"Ditambahkannya" Patroli yang kami laksanakan merupakan Route² yang memang saat ini kami tempuh melewati Jalan Raya dari Koramil ke Polsek. Dengan route dan tempat yang berbeda² Serta Jalan Pelolosan lainnya di seputaran Kec. Abung Selatan.#red.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.